IDENTITAS MATAKULIAH
Hören I
Nama Matakuliah/Bobot : Hören I / 3 SKS
Matakuliah Prasyarat : -
Dosen Pengampu : Dra. Wisma Kurniawati, M.Pd
Capaian Pembelajaran Matakuliah:
- - Mampu memahami dialog dan monolog berbahasa Jerman tingkat dasar (A1)
- - Memiliki komitmen dan tanggung jawab dalam mengikuti proses perkuliahan
- Deskripsi Matakuliah :
Mata kuliah Hören I merupakan salah satu mata kuliah ketrampilan berbahasa yang diajarkan untuk memberikan pembekalan kemampuan reseptif kepada mahasiswa, yakni mampu memahami dialog dan monolog lisan dalam bahasa Jerman tingkat dasar (A1). Pengajaran dilakukan dengan metode pengajaran langsung yang direalisasikan melalui ceramah, diskusi, dan tugas proyek. Penilaian diambil dari kehadiran dan keaktivan selama proses pembelajaran, tugas individu dan kelompok, UTS, dan UAS. Materi pembelajaran meliputi tema-tema yang terkait erat dengan kehidupan sehari-hari mahasiswa, yaitu: 1) perkenalan 2) hobi, 3) orientasi tempat tinggal, 4) makanan dan minuman, 5) kegiatan sehari-hari, 6) kegiatan di waktu senggang, 7) membuat janji, 8) tempat tinggal, 9) pekerjaan, 10) pakaian, 11) kesehatan, dan 12) liburan. Penilaian diambil dari kehadiran dan keaktivan selama proses pembelajaran, tugas individu dan kelompok, UTS, dan UAS.
Referensi :
Dengler, Stefanie dkk. 2015. Netzwerk A1 Lehrbuch. Stuttgart: Klett. Dengler, Stefanie dkk. 2015. Netzwerk A1 Arbeitsbuch. Stuttgart: Klett.
- Schreiben I
Nama Matakuliah/Bobot : Schreiben I / 3 SKS
Matakuliah Prasyarat : -
Dosen Pengampu F : Ajeng Dianing Kartika, S.S, M.Hum
Capaian Pembelajaran Matakuliah:
- - Mampu memproduksi teks berbahasa Jerman tingkat dasar (A1)
- - Memiliki komitmen dan tanggung jawab dalam mengikuti proses perkuliahan
a. Deskripsi Matakuliah :
Mata kuliah Schreiben I merupakan salah satu mata kuliah ketrampilan berbahasa yang diajarkan untuk memberikan pembekalan kemampuan produktif kepada mahasiswa, yakni mampu memproduksi teks dalam bahasa Jerman tingkat dasar (A1). Pengajaran dilakukan dengan metode pengajaran langsung yang direalisasikan melalui ceramah, diskusi, dan tugas proyek. Penilaian diambil dari kehadiran dan keaktivan selama proses pembelajaran, tugas individu dan kelompok, UTS, dan UAS. Materi pembelajaran meliputi tema-tema yang terkait erat dengan kehidupan sehari-hari mahasiswa, yaitu: 1) perkenalan 2) hobi, 3) orientasi tempat tinggal, 4) makanan dan minuman, 5) kegiatan sehari-hari, 6) kegiatan di waktu senggang, 7) membuat janji, 8) tempat tinggal, 9) pekerjaan, 10) pakaian, 11) kesehatan, dan 12) liburan. Penilaian diambil dari kehadiran dan keaktivan selama proses pembelajaran, tugas individu dan kelompok, UTS, dan UAS.
Referensi :
Dengler, Stefanie dkk. 2015. Netzwerk A1 Lehrbuch. Stuttgart: Klett. Dengler, Stefanie dkk. 2015. Netzwerk A1 Arbeitsbuch. Stuttgart: Klett.
Lesen I
Nama Matakuliah/Bobot : Lesen I / 3 SKS
Matakuliah Prasyarat : -
Dosen Pengampu : Ajeng Dianing Kartika, S.S, M.Hum
Capaian Pembelajaran Matakuliah:
Mampu memahami teks tulis berbahasa Jerman tingkat dasar (A1)
Memiliki komitmen dan tanggung jawab dalam mengikuti proses perkuliahan
Deskripsi Matakuliah :
Mata kuliah Lesen I merupakan salah satu mata kuliah ketrampilan berbahasa yang diajarkan untuk memberikan pembekalan kemampuan reseptif kepada mahasiswa, yakni mampu memahami teks tulis dalam bahasa Jerman tingkat dasar (A1). Pengajaran dilakukan dengan metode pengajaran langsung yang direalisasikan melalui ceramah, diskusi, dan tugas proyek. Penilaian diambil dari kehadiran dan keaktivan selama proses pembelajaran, tugas individu dan kelompok, UTS, dan UAS. Materi pembelajaran meliputi tema-tema yang terkait erat dengan kehidupan sehari-hari mahasiswa, yaitu: 1) perkenalan 2) hobi, 3) orientasi tempat tinggal, 4) makanan dan minuman, 5) kegiatan sehari-hari, 6) kegiatan di waktu senggang, 7) membuat janji, 8) tempat tinggal, 9) pekerjaan, 10) pakaian, 11) kesehatan, dan 12) liburan. Penilaian diambil dari kehadiran dan keaktivan selama proses pembelajaran, tugas individu dan kelompok, UTS, dan UAS
Referensi :
Dengler, Stefanie dkk. 2015. Netzwerk A1 Lehrbuch. Stuttgart: Klett.
Dengler, Stefanie dkk. 2015. Netzwerk A1 Arbeitsbuch. Stuttgart: Klett.
Sprechen I
Nama Matakuliah/Bobot : Sprechen I / 3 SKS
Matakuliah Prasyarat : -
Dosen Pengampu : Dra. Wisma Kurniawati, M.Pd
Capaian Pembelajaran Matakuliah:
Mampu memproduksi dialog dan monolog berbahasa Jerman tingkat dasar (A1) Memiliki komitmen dan tanggung jawab dalam mengikuti proses perkuliahan
Deskripsi Matakuliah :
Mata kuliah Hören I merupakan salah satu mata kuliah ketrampilan berbahasa yang diajarkan untuk memberikan pembekalan kemampuan produktif kepada mahasiswa, yakni mampu memproduksi dialog dan monolog lisan dalam bahasa Jerman tingkat dasar (A1). Pengajaran dilakukan dengan metode pengajaran langsung yang direalisasikan melalui ceramah, diskusi, dan tugas proyek. Penilaian diambil dari kehadiran dan keaktivan selama proses pembelajaran, tugas individu dan kelompok, UTS, dan UAS. Materi pembelajaran
Referensi :
Dengler, Stefanie dkk. 2015. Netzwerk A1 Lehrbuch. Stuttgart: Klett.
Dengler, Stefanie dkk. 2015. Netzwerk A1 Arbeitsbuch. Stuttgart: Klett.
Sprechen II
Nama Matakuliah/Bobot : Sprechen II/ 3 SKS
Matakuliah Prasyarat : Sprechen I
Dosen Pengampu : Dra. Wisma Kurniawati, M.Pd
Capaian Pembelajaran Matakuliah:
- Mampu memproduksi dialog dan monolog berbahasa Jerman tingkat dasar (A2)
- Mampu berkomunikasi secara lisan dalam situasi rutinitas sehari-hari dengan kalimat sederhana tentang asal usul, pendidikan, lingkungan terdekat dan hal-hal yang berhubungan dengan kebutuhan primer.
- Memiliki komitmen dan tanggung jawab dalam mengikuti proses perkuliahan
Deskripsi Matakuliah :
Mata kuliah Sprechen II merupakan salah satu mata kuliah ketrampilan berbahasa yang diajarkan untuk memberikan pembekalan kemampuan produktif kepada mahasiswa, yakni mampu memproduksi dialog dan monolog lisan dalam bahasa Jerman tingkat dasar (A2). Pengajaran dilakukan dengan metode pengajaran langsung yang direalisasikan melalui ceramah, diskusi, dan tugas proyek. Penilaian diambil dari kehadiran dan keaktivan selama proses pembelajaran, tugas individu dan kelompok, UTS, dan UAS. Materi pembelajaran meliputi tema-tema yang terkait erat dengan kehidupan sehari-hari mahasiswa, yaitu: 1) Rund ums Essen 2) Nach der Schulzeit, 3) Medien im Alltag, 4) Groβe und Gefühle, 5) Was machen Sie beruflich?, 6) Ganz schön mobil, 7) Gelernt ist gelernt, 8) Sportlich, sportlich, 9) Zusammen leben, 10) Gute Unterhaltung, 11) Wie die Zeit vergeht, dan 12) Typisch, oder?. Penilaian diambil dari kehadiran dan keaktivan selama proses pembelajaran, tugas individu dan kelompok, UTS, dan UAS.
Referensi :
Dengler, Stefanie dkk. 2015. Netzwerk A2 Lehrbuch. Stuttgart: Klett.
Dengler, Stefanie dkk. 2015. Netzwerk A2 Arbeitsbuch. Stuttgart: Klett.
Schreiben II
Nama Matakuliah/Bobot : Schreiben II/ 3 SKS
Matakuliah Prasyarat : : Schreiben I
Dosen Pengampu :
Capaian Pembelajaran Matakuliah:
- - Mampu memproduksi teks tulis berbahasa Jerman tingkat dasar (A2)
- - Mampu berkomunikasi secara tertulis dalam situasi rutinitas sehari-hari dengan kalimat sederhana tentang asal usul, pendidikan, lingkungan terdekat dan hal-hal yang
berhubungan dengan kebutuhan primer.
- - Memiliki komitmen dan tanggung jawab dalam mengikuti proses perkuliahan
Deskripsi Matakuliah :
Mata kuliah Schreiben II merupakan salah satu mata kuliah ketrampilan berbahasa yang diajarkan untuk memberikan pembekalan kemampuan produktif kepada mahasiswa, yakni mampu memproduksi teks tulis dalam bahasa Jerman tingkat dasar (A2). Pengajaran dilakukan dengan metode pengajaran langsung yang direalisasikan melalui ceramah, diskusi, dan tugas proyek. Penilaian diambil dari kehadiran dan keaktivan selama proses pembelajaran, tugas individu dan kelompok, UTS, dan UAS. Materi pembelajaran meliputi tema-tema yang terkait erat dengan kehidupan sehari-hari mahasiswa, yaitu: 1) Rund ums Essen 2) Nach der Schulzeit, 3) Medien im Alltag, 4) Groβe und Gefühle, 5) Was machen Sie beruflich?, 6) Ganz schön mobil, 7) Gelernt ist gelernt, 8) Sportlich, sportlich, 9) Zusammen leben, 10) Gute Unterhaltung, 11) Wie die Zeit vergeht, dan 12) Typisch, oder?. Penilaian diambil dari kehadiran dan keaktivan selama proses pembelajaran, tugas individu dan kelompok, UTS, dan UAS.
Referensi :
Dengler, Stefanie dkk. 2015. Netzwerk A2 Lehrbuch. Stuttgart: Klett.
Dengler, Stefanie dkk. 2015. Netzwerk A2 Arbeitsbuch. Stuttgart: Klett.
Hören II
Nama Matakuliah/Bobot : Hören II/ 3 SKS
Matakuliah Prasyarat : Hören I
Dosen Pengampu :
Capaian Pembelajaran Matakuliah:
- - Mampu memahami dialog dan monolog berbahasa Jerman tingkat dasar setara A2
- - Memiliki komitmen dan tanggung jawab dalam mengikuti proses perkuliahan
Deskripsi Matakuliah :
Mata kuliah Hören II merupakan salah satu mata kuliah ketrampilan berbahasa yang diajarkan untuk memberikan pembekalan kemampuan reseptif kepada mahasiswa, yakni mampu memahami dialog dan monolog lisan dalam bahasa Jerman tingkat dasar (A2). Pengajaran dilakukan dengan metode pengajaran langsung yang direalisasikan melalui ceramah, diskusi, dan tugas proyek. Penilaian diambil dari kehadiran dan keaktivan selama proses pembelajaran, tugas individu dan kelompok, UTS, dan UAS. Materi pembelajaran meliputi tema-tema yang terkait erat dengan kehidupan sehari-hari mahasiswa, yaitu: 1) Rund ums Essen 2) Nach der Schulzeit, 3) Medien im Alltag, 4) Groβe und Gefühle, 5) Was machen Sie beruflich?, 6) Ganz schön mobil, 7) Gelernt ist gelernt, 8) Sportlich, sportlich, 9) Zusammen leben, 10) Gute Unterhaltung, 11) Wie die Zeit vergeht, dan 12) T ypisch, oder?. Penilaian diambil dari kehadiran dan keaktivan selama proses pembelajaran, tugas individu dan kelompok, UTS, dan UAS.
Referensi :
Dengler, Stefanie dkk. 2015. Netzwerk A2 Lehrbuch. Stuttgart: Klett. Dengler, Stefanie dkk. 2015. Netzwerk A2 Arbeitsbuch. Stuttgart: Klett.
Lesen II
Nama Matakuliah/Bobot : Lesen II/ 3 SKS Matakuliah Prasyarat : Lesen I
Dosen Pengampu :
Capaian Pembelajaran Matakuliah:
· Mampu memahami kalimat-kalimat sederhana pada teks berbahasa Jerman tingkat dasar setara A2
· Memiliki komitmen dan tanggung jawab dalam mengikuti proses perkuliahan
Deskripsi Matakuliah :
Mata kuliah Hören II merupakan salah satu mata kuliah ketrampilan berbahasa yang diajarkan untuk memberikan pembekalan kemampuan reseptif kepada mahasiswa, yakni mampu memahami teks tulis dalam bahasa Jerman tingkat dasar (A2). Pengajaran dilakukan dengan metode pengajaran langsung yang direalisasikan melalui ceramah, diskusi, dan tugas proyek. Penilaian diambil dari kehadiran dan keaktivan selama proses pembelajaran, tugas individu dan kelompok, UTS, dan UAS. Materi pembelajaran meliputi tema-tema yang terkait erat dengan kehidupan sehari-hari mahasiswa, yaitu: 1) Rund ums Essen 2) Nach der Schulzeit, 3) Medien im Alltag, 4) Groβe und Gefühle, 5) Was machen Sie beruflich?, 6) Ganz schön mobil, 7) Gelernt ist gelernt, 8) Sportlich, sportlich, 9) Zusammen leben, 10) Gute Unterhaltung, 11) Wie die Zeit vergeht, dan 12) Typisch, oder?. Penilaian diambil dari kehadiran dan keaktivan selama proses pembelajaran, tugas individu dan kelompok, UTS, dan UAS.
Referensi :
Dengler, Stefanie dkk. 2015. Netzwerk A2 Lehrbuch. Stuttgart: Klett. Dengler, Stefanie dkk. 2015. Netzwerk A2 Arbeitsbuch. Stuttgart: Klett.
Interkulturelle Landeskunde
Nama Matakuliah/Bobot : Interkulturelle Landeskunde / 2 SKS Matakuliah Prasyarat : -
Dosen Pengampu : Dra. Wisma Kurniawati, M.Pd.
Capaian Pembelajaran Matakuliah:
· Mampu memanfaatkan sumber belajar dan media pembelajaran berbantuan TIK untuk menelusuri data, mengumpulkan informasi, dan penyelesaian masalah untuk mendukung pelaksanaan pembelajaran Interkulturelle Landeskunde
· Mampu menguasai beragam teori budaya dan mampu mengaplikasikan teori dalam kajian budaya Jerman dengan menggunakan model diskusi, ceramah, studi kasus, dan proyek penugasan
· Mampu mengambil keputusan berdasarkan analisis informasi dan data yang berkait dengan budaya Jerman untuk merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi kegiatan kajian budaya Jerman
· Mampu mengaplikasikan dan memanfaatkan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang budaya Jerman dalam penyelesaian masalah serta mampu beradaptasi terhadap situasi yang dihadapi
· Memiliki kecerdasan dan sikap-sikap beriman, mandiri, jujur, peduli, tangguh, dan bertanggung jawab dalam menyelesaikan tugas-tugas kajian budaya Jerman sesuai dengan prinsip-prinsip ketrampilan berbahasa, kebahasaan, dan kesastraan.
Deskripsi Matakuliah :
Matakuliah ini memberikan pembekalan tentang teori budaya dan pengetahuan kebudayaan Jerman (Deutsche Kultur) sehingga mahasiswa mampu mengaplikasikan teori dalam kajian budaya Jerman dengan menggunakan model diskusi, ceramah, studi kasus, dan proyek penugasan. Perkuliahan diselenggarakan secara kontrastif untuk menumbuhkan sikap menghargai budaya sendiri dan sikap empati terhadap budaya asing dengan harapan nantinya mahasiswa memiliki kompetensi humanis. Landasan pemikiran yang digunakan dalam perkuliahan ini adalah teori interkulturelles Lernen im Fremdsprachen. Penilaian dilakukan dengan pengamatan yang didasarkan pada kinerja dan tes tulis.
Referensi :
Auswärtiges Amt. 2005. Tatsachen über Deutschland. Societät Verlag: Frankfurt/Main. Butler, Ellen etal. 2018. 100 Stunden Deutschland: Orientierungskurs Politik, Geschichte,
Kultur. Stuttgart: Ernst Klett Sprachen
Kaplan, David & Manners, Albert A.. 2012. Teori Budaya. Yogyakarta: Penerbit Pustaka Pelajar.
Müller,Christine & Gaidosch, Ulrike. Zur Orientierung: Basiswissen Deutschland.München: Hueber Verlag.
Parekh, Bhikhu. 2018. Rethinking Multiculturalism: Keberagaman Budaya dan Teori Politik. Penerbit PT Kanisius.
Zuber, Hansen. 1996. Zwischen den Kulturen. Berlin: Langenscheidt.
Epik
Nama Matakuliah/Bobot : Epik / 2 SKS Matakuliah Prasyarat : -
Dosen Pengampu : Dra. Wisma Kurniawati, M.Pd.
· Capaian Pembelajaran Matakuliah:
· Mampu memanfaatkan sumber belajar dan media pembelajaran berbantuan TIK untuk menelusuri data, mengumpulkan informasi, dan penyelesaian masalah untuk mendukung pelaksanaan pembelajaran epik
· Mampu menguasai beragam teori sastra epik, metode kajian sastra epik, dan mampu mengaplikasikan teori dalam kajian terhadap sastra epik Jerman dengan menggunakan model pembacaan, diskusi, ceramah, studi kasus, dan proyek penugasan
· Mampu mengambil keputusan berdasarkan analisis informasi dan data yang berkait dengan sastra epik Jerman untuk merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi kegiatan kajian sastra epik Jerman
· Memiliki sikap bertanggung jawab terhadap tugas kajian sastra epik Jerman sesuai dengan prinsip-prinsipkesastraan.
Deskripsi Matakuliah :
Matakuliah ini membahas tentang teori sastra epik, metode kajian sastra epik, dan mampu mengaplikasikan teori dalam kajian terhadap sastra epik Jerman dengan menggunakan model pembacaan, diskusi, ceramah, studi kasus, dan proyek penugasan. Penilaian dilakukan dengan pengamatan yang didasarkan pada kinerja dan tes tulis.
Referensi :
Baasner, Rainer. 1996. Methoden und Modelle der Literaturwissenschaft. Berlin: Erich Schmidt Verlag.
Klawitter, Anne & Ostheimer, Michael. 2008. Literaturtheorie – Ansätze und Anwendungen. Göttingen: Vanderhoeck & Ruprecht.
Stanton, Robert. 2007. Teori Fiksi. Yogyakarta: Penerbit Pustaka Pelajar.
Wellek, Rene & warren, Austin. 1993. Teori Kesusastraan. Jakarta: PT Gramedia.
Poesie
Nama Matakuliah/Bobot : Poesie / 2 SKS Matakuliah Prasyarat : (jika ada)
Dosen Pengampu : Lutfi Saksono, S.Pd., M.Pd.
Dra.Wisma Kurniawati, M.Pd.
Capaian Pembelajaran Matakuliah :
· Mampu memanfaatkan sumber belajar dan media pembelajaran berbantuan TIK untuk menelusuri data, mengumpulkan informasi, dan penyelesaian masalah untuk mendukung pelaksanaan pembelajaran Poesie
· Mampu menguasai beragam teori pengkajian puisi dan mampu mengaplikasikan teori dengan menggunakan model diskusi, ceramah, studi kasus, dan proyek penugasan
· Mampu mengambil keputusan berdasarkan analisis informasi dan data yang berkait dengan puisi dan sejarah puisi Jerman untuk merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi kegiatan pengkajian puisi Jerman.
· Memiliki kecerdasan dan sikap-sikap beriman, mandiri, jujur, peduli, tangguh, dan bertanggung jawab dalam menyelesaikan tugas-tugas pengkajian puisi sesuai dengan prinsip-prinsip ketrampilan berbahasa, kebahasaan, dankesastraan.
Deskripsi Matakuliah :
Matakuliah ini mencakup prinsip puisi dari puisi Jerman klasik sampai dengan puisi Jerman kontemporer, pengkajian puisi dengan menggunakan pendekatan dan teori pengkajian puisi yang tepat serta apresiasi puisi lainnya. Metode yang digunakan dalam pembelajaran ini adalah pembelajaran langsung, pembelajaran kooperatif dan inkuiri. Penilaian meliputi partisipasi, UTS, tugas dan UAS.
Referensi :
Burdorf, Dietler (2015a) Einführung in die Gedichtanalyse. J.B. Metzler
Burdorf, Dietler (2015b) Geschichte der deutschen Lyrik.: Einführung und Interpretationen. J.B. Metzler
Blecken, Gudrun (2016) Lyrik der Gegenwart.: Interpretationen zu wichtigen Gedichten der Epoche. C. Bange Verlag GmbH
Drama
Nama Matakuliah/Bobot : Drama / 3 SKS MatakuliahPrasyarat : (jika ada)
Dosen Pengampu : Lutfi Saksono, S.Pd., M.Pd.
Dra. Wisma Kurniawati, M.Pd.
Capaian Pembelajaran Matakuliah:
· Mampu menguasai sejarah drama Jerman serta mampu mengidentifikasi karya-karya drama yang berpengaruh di jamannya.
· Mampu melakukan apresiasi drama Jerman baik secara langsung maupun tidak langsung.
· Mampu melakukan pengkajian teks drama dengan menggunakan teori-teori sastra.
· Mampu memanfaatkan sumber belajar dan media pembelajaran berbantuan TIK untuk menelusuri data, mengumpulkan informasi, dan penyelesaian masalah untuk mendukung pelaksanaan pembelajaran Drama.
· Mampu menguasai beragam teori pengkajian drama dan mampu mengaplikasikan teori dengan menggunakan model diskusi, ceramah, studi kasus, dan proyek penugasan
· Mampu mengambil keputusan berdasarkan analisis informasi dan data yang berkait dengan Drama Jerman untuk merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi kegiatan kajian Drama Jerman
· Mampu mengaplikasikan dan memanfaatkan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Drama dalam penyelesaian masalah serta mampu beradaptasi terhadap situasi yang dihadapi
· Memiliki kecerdasan dan sikap-sikap beriman, mandiri, jujur, peduli, tangguh, dan bertanggung jawab dalam menyelesaikan tugas-tugas kajian Drama Jerman sesuai dengan prinsip-prinsip ketrampilan berbahasa, kebahasaan, dan kesastraan.
Deskripsi Matakuliah :
Mata kuliah ini memberi pemahaman tentang sejarah drama Jerman, karya-karya drama Jerman yang berpengaruh dan pengkajian drama. Selain itu peserta mata kuliah ini diharapkan dapat melakukan pertunjukan drama Jerman di akhir perkuliahan. Metode yang digunakan dalam pembelajaran ini adalah pembelajaran langsung, pembelajaran kooperatif dan inkuiri. Penilaian meliputi partisipasi, UTS, tugas dan UAS.
Referensi :
Marx, Peter. (2016) Handbuch Drama: Theorie, Analyse, Geschichte. J.B. Metzler Pfister, Manfred. (2001) Das Drama – Theorie und Analyse. W. Fink UTB
Schōßler, Franziska (2017) Einführung in die Dramenanalyse. J.B. Metzler
Hören III
Nama Mata Kuliah/Bobot : Hören III / 3 SKS Matakuliah Prasyarat : Hören II
Dosen Pengampu : Dra. Rr. Dyah Woroharsi P., M.Pd.
Lutfi Saksono, S.Pd., M.Pd.
Dra. Wisma Kurniawati, M.Pd.
Ajeng Dianing Kartika, S.S., M.Hum.
Capaian Pembelajaran Matakuliah:
· Mampu memanfaatkan sumber belajar dan media pembelajaran berbantuan TIK untuk menelusuri data, mengumpulkan informasi, dan penyelesaian masalah untuk mendukung pelaksanaan pembelajaran Hören III.
· Mampu menguasai beragam tema materi Hören III dan mampu mengaplikasikannya dalam keterampilan berbahasa dengan menggunakan model pembelajaran Lecturing, Small group Discussion, Problem Based Learning.
· Mampu mengambil keputusan berdasarkan analisis informasi dan data yang berkait dengan isi materi dalam perkuliahan Hören III untuk merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi kegiatan pembelajaran Hören III.
· Mampu mengaplikasikan dan memanfaatkan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Hören III dalam menyelesaikan masalah serta mampu beradaptasi terhadap situasi yang dihadapi.
· Memiliki kecerdasan dan sikap-sikap beriman, mandiri, jujur, peduli, tangguh, dan bertanggung jawab dalam menyelesaikan tugas-tugas perkuliahan Hören III sesuai dengan prinsip-prinsip keterampilan berbahasa.
Deskripsi Matakuliah :
Mata kuliah ini memberikan pembekalan tentang keterampilan berbahasa Jerman dalam aspek menyimak dengan Niveaustufe B1 secara reseptif pada tataran komunikasi lisan bertema: Gute Reise, Alles neu!, Wendepunkte, Arbeitswelt, Umweltfreundlich?, Blick nach vorn, Beziehungskisten, Von Kopf bis Fuβ, Kunststücke, Miteinander, Vom Leben in Städten, Geld regiert die Welt dengan ditunjang gramatika, kosakata dan Redemittel, sehingga mahasiswa mampu mengaplikasikannya dalam kehidupan sehari-hari dan dapat menumbuhkan sikap menghargai budaya sendiri dan sikap empati terhadap budaya asing yang pada akhirnya mahasiswa memiliki kompetensi humanis. Perkuliahan diselenggarakan secara luring/daring. Penilaian dilakukan melalui keaktifan dalam perkuliahan, tugas terstruktur, UTS dan UAS.
Referensi :
Dengler, Stefanie, dkk. 2017. Netzwerk Kursbuch B1. Stuttgart: Ernst Klett.
Dengler, Stefanie, dkk. 2017. Netzwerk Arbeitsbuch B1. Stuttgart: Ernst Klett.
Sprechen III
Nama Mata Kuliah/Bobot : Sprechen III / 3 SKS Matakuliah Prasyarat : Sprechen II
Dosen Pengampu : Dra. Rr. Dyah Woroharsi P., M.Pd.
Lutfi Saksono, S.Pd., M.Pd.
Dra. Wisma Kurniawati, M.Pd.
Ajeng Dianing Kartika, S.S., M.Hum.
Capaian Pembelajaran Matakuliah:
· Mampu memanfaatkan sumber belajar dan media pembelajaran berbantuan TIK untuk menelusuri data, mengumpulkan informasi, dan penyelesaian masalah untuk mendukung pelaksanaan pembelajaran Sprechen III.
· Mampu menguasai beragam tema materi Sprechen III dan mampu mengaplikasikannya dalam keterampilan berbahasa dengan menggunakan model pembelajaran Lecturing, Small group Discussion, Problem Based Learning, Role Play.
· Mampu mengambil keputusan berdasarkan analisis informasi dan data yang berkait dengan isi materi dalam perkuliahan Sprechen III untuk merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi kegiatan pembelajaran SprechenIII.
· Mampu mengaplikasikan dan memanfaatkan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Sprechen III dalam menyelesaikan masalah serta mampu beradaptasi terhadap situasi yang dihadapi.
· Memiliki kecerdasan dan sikap-sikap beriman, mandiri, jujur, peduli, tangguh, dan bertanggung jawab dalam menyelesaikan tugas-tugas perkuliahan Sprechen III sesuai dengan prinsip-prinsip keterampilan berbahasa.
Deskripsi Mata Kuliah :
Mata kuliah ini memberikan pembekalan tentang keterampilan berbahasa Jerman dalam aspek berbicara dengan Niveaustufe B1 secara reseptif pada tataran komunikasi lisan bertema: Gute Reise, Alles neu!, Wendepunkte, Arbeitswelt, Umweltfreundlich?, Blick nach vorn, Beziehungskisten, Von Kopf bis Fuβ, Kunststücke, Miteinander, Vom Leben in Städten, Geld regiert die Welt dengan ditunjang gramatika, kosakata dan Redemittel, sehingga mahasiswa mampu mengaplikasikannya dalam kehidupan sehari-hari dan dapat menumbuhkan sikap menghargai budaya sendiri dan sikap empati terhadap budaya asing yang pada akhirnya mahasiswa memiliki kompetensi humanis. Perkuliahan diselenggarakan secara luring/daring. Penilaian dilakukan melalui keaktifan dalam perkuliahan, tugas terstruktur, UTS dan UAS.
Referensi :
Dengler, Stefanie, dkk. 2017. Netzwerk Kursbuch B1. Stuttgart: Ernst Klett.
Dengler, Stefanie, dkk. 2017. Netzwerk Arbeitsbuch B1. Stuttgart: Ernst Klett.
Schreiben III
Nama Mata Kuliah/Bobot : Schreiben III / 3 SKS
Dosen Pengampu : Dra. Rr. Dyah Woroharsi P., M.Pd.
Lutfi Saksono, S.Pd., M.Pd.
Dra. Wisma Kurniawati, M.Pd.
Ajeng Dianing Kartika, S.S., M.Hum.
Capaian Pembelajaran Matakuliah:
· Mampu memanfaatkan sumber belajar dan media pembelajaran berbantuan TIK untuk menelusuri data, mengumpulkan informasi, dan penyelesaian masalah untuk mendukung pelaksanaan pembelajaran Schreiben III.
· Mampu menguasai beragam tema materi Schreiben III dan mampu mengaplikasikannya dalam keterampilan berbahasa dengan menggunakan model pembelajaran Lecturing, Small group Discussion, Problem Based Learning.
· Mampu mengambil keputusan berdasarkan analisis informasi dan data yang berkait dengan isi materi dalam perkuliahan Schreiben III untuk merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi kegiatan pembelajaran SchreibenIII.
· Mampu mengaplikasikan dan memanfaatkan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Schreiben III dalam menyelesaikan masalah serta mampu beradaptasi terhadap situasi yang dihadapi.
· Memiliki kecerdasan dan sikap-sikap beriman, mandiri, jujur, peduli, tangguh, dan bertanggung jawab dalam menyelesaikan tugas-tugas perkuliahan Schreiben III sesuai dengan prinsip-prinsip keterampilan berbahasa.
Deskripsi Matakuliah :
Mata kuliah ini memberikan pembekalan tentang keterampilan berbahasa Jerman dalam aspek menulis dengan Niveaustufe B1 secara reseptif pada tataran komunikasi lisan bertema: Gute Reise, Alles neu!, Wendepunkte, Arbeitswelt, Umweltfreundlich?, Blick nach vorn, Beziehungskisten, Von Kopf bis Fuβ, Kunststücke, Miteinander, Vom Leben in Städten, Geld regiert die Welt dengan ditunjang gramatika, kosakata dan Redemittel, sehingga mahasiswa mampu mengaplikasikannya dalam kehidupan sehari-hari dan dapat menumbuhkan sikap menghargai budaya sendiri dan sikap empati terhadap budaya asing yang pada akhirnya mahasiswa memiliki kompetensi humanis. Perkuliahan diselenggarakan secara luring/daring. Penilaian dilakukan melalui keaktifan dalam perkuliahan, tugas terstruktur, UTS dan UAS.
Referensi :
Dengler, Stefanie, dkk. 2017. Netzwerk Kursbuch B1. Stuttgart: Ernst Klett.
Dengler, Stefanie, dkk. 2017. Netzwerk Arbeitsbuch B1. Stuttgart: Ernst Klett.
Hören IV
Nama Mata Kuliah/Bobot : Hören IV / 3 SKS
Dosen Pengampu : Dra. Rr. Dyah Woroharsi P., M.Pd.
Lutfi Saksono, S.Pd., M.Pd.
Dra. Wisma Kurniawati, M.Pd.
Ajeng Dianing Kartika, S.S., M.Hum.
Capaian Pembelajaran Matakuliah:
· Mampu memanfaatkan sumber belajar dan media pembelajaran berbantuan TIK untuk menelusuri data, mengumpulkan informasi, dan penyelesaian masalah untuk mendukung pelaksanaan pembelajaran Hören IV.
· Mampu menguasai beragam tema materi Hören IV dan mampu mengaplikasikannya dalam keterampilan berbahasa dengan menggunakan model pembelajaran Lecturing, Small group Discussion, Problem Based Learning.
· Mampu mengambil keputusan berdasarkan analisis informasi dan data yang berkait dengan isi materi dalam perkuliahan Hören IV untuk merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi kegiatan pembelajaran Hören IV.
· Mampu mengaplikasikan dan memanfaatkan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Hören IV dalam menyelesaikan masalah serta mampu beradaptasi terhadap situasi yang dihadapi.
· Memiliki kecerdasan dan sikap-sikap beriman, mandiri, jujur, peduli, tangguh, dan bertanggung jawab dalam menyelesaikan tugas-tugas perkuliahan Hören IV sesuai dengan prinsip-prinsip keterampilan berbahasa.
Deskripsi Matakuliah :
Mata kuliah ini memberikan pembekalan tentang keterampilan berbahasa Jerman dalam aspek menyimak dengan Niveaustufe B2.1 secara reseptif pada tataran komunikasi lisan bertema kehidupan sehari-hari dengan ditunjang gramatika, kosakata dan Redemittel, sehingga mahasiswa mampu mengaplikasikannya dalam kehidupan sehari-hari dan dapat menumbuhkan sikap menghargai budaya sendiri dan sikap empati terhadap budaya asing yang pada akhirnya mahasiswa memiliki kompetensi humanis. Perkuliahan diselenggarakan secara luring/daring. Penilaian dilakukan melalui keaktifan dalam perkuliahan, tugas terstruktur, UTS dan UAS.
Referensi :
Dengler, Stefanie, dkk. 2017. Netzwerk Kursbuch B2. Stuttgart: Ernst Klett.
Dengler, Stefanie, dkk. 2017. Netzwerk Arbeitsbuch B2. Stuttgart: Ernst Klett.
Sprechen IV
Nama Mata Kuliah/Bobot : Sprechen IV / 3 SKS Matakuliah Prasyarat : Sprechen III
Dosen Pengampu : Dra. Rr. Dyah Woroharsi P., M.Pd.
Lutfi Saksono, S.Pd., M.Pd.
Dra. Wisma Kurniawati, M.Pd.
Ajeng Dianing Kartika, S.S., M.Hum.
Capaian Pembelajaran Matakuliah:
· Mampu memanfaatkan sumber belajar dan media pembelajaran berbantuan TIK untuk menelusuri data, mengumpulkan informasi, dan penyelesaian masalah untuk mendukung pelaksanaan pembelajaran Sprechen IV.
· Mampu menguasai beragam tema materi Sprechen IV dan mampu mengaplikasikannya dalam keterampilan berbahasa dengan menggunakan model pembelajaran Lecturing, Small Group Discussion, Problem Based Learning, Role Play.
· Mampu mengambil keputusan berdasarkan analisis informasi dan data yang berkait dengan isi materi dalam perkuliahan Sprechen IV untuk merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi kegiatan pembelajaran Sprechen IV.
· Mampu mengaplikasikan dan memanfaatkan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Sprechen IV dalam menyelesaikan masalah serta mampu beradaptasi terhadap situasi yang dihadapi.
· Memiliki kecerdasan dan sikap-sikap beriman, mandiri, jujur, peduli, tangguh, dan bertanggung jawab dalam menyelesaikan tugas-tugas perkuliahan Sprechen IV sesuai dengan prinsip-prinsip keterampilan berbahasa.
Deskripsi Matakuliah :
Mata kuliah ini memberikan pembekalan tentang keterampilan berbahasa Jerman dalam aspek berbicara dengan Niveaustufe B2.1 secara reseptif pada tataran komunikasi lisan bertema kehidupan sehari-hari dengan ditunjang gramatika, kosakata dan Redemittel, sehingga mahasiswa mampu mengaplikasikannya dalam kehidupan sehari-hari dan dapat menumbuhkan sikap menghargai budaya sendiri dan sikap empati terhadap budaya asing yang pada akhirnya mahasiswa memiliki kompetensi humanis. Perkuliahan diselenggarakan secara luring/daring. Penilaian dilakukan melalui keaktifan dalam perkuliahan, tugas terstruktur, UTS dan UAS.
Referensi :
Dengler, Stefanie, dkk. 2017. Netzwerk Kursbuch B2. Stuttgart: Ernst Klett.
Dengler, Stefanie, dkk. 2017. Netzwerk Arbeitsbuch B2. Stuttgart: Ernst Klett.
Lesen IV
Nama Mata Kuliah/Bobot : Lesen IV / 3 SKS Matakuliah Prasyarat : Lesen III
Dosen Pengampu : Dra. Rr. Dyah Woroharsi P., M.Pd.
Lutfi Saksono, S.Pd., M.Pd.
Dra. Wisma Kurniawati, M.Pd.
Ajeng Dianing Kartika, S.S., M.Hum.
Capaian Pembelajaran Matakuliah:
· Mampu memanfaatkan sumber belajar dan media pembelajaran berbantuan TIK untuk menelusuri data, mengumpulkan informasi, dan penyelesaian masalah untuk mendukung pelaksanaan pembelajaran Lesen IV.
· Mampu menguasai beragam tema materi Lesen IV dan mampu mengaplikasikannya dalam keterampilan berbahasa dengan menggunakan model pembelajaran Lecturing, Small Group Discussion, Problem Based Learning.
· Mampu mengambil keputusan berdasarkan analisis informasi dan data yang berkait dengan isi materi dalam perkuliahan Lesen IV untuk merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi kegiatan pembelajaran Lesen IV.
· Mampu mengaplikasikan dan memanfaatkan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Lesen IV dalam menyelesaikan masalah serta mampu beradaptasi terhadap situasi yang dihadapi.
· Memiliki kecerdasan dan sikap-sikap beriman, mandiri, jujur, peduli, tangguh, dan bertanggung jawab dalam menyelesaikan tugas-tugas perkuliahan Lesen IV sesuai dengan prinsip-prinsip keterampilan berbahasa.
Deskripsi Matakuliah :
Mata kuliah ini memberikan pembekalan tentang keterampilan berbahasa Jerman dalam aspek membaca dengan Niveaustufe B2.1 secara reseptif pada tataran komunikasi lisan bertema kehidupan sehari-hari dengan ditunjang gramatika, kosakata dan Redemittel, sehingga mahasiswa mampu mengaplikasikannya dalam kehidupan sehari-hari dan dapat menumbuhkan sikap menghargai budaya sendiri dan sikap empati terhadap budaya asing yang pada akhirnya mahasiswa memiliki kompetensi humanis. Perkuliahan diselenggarakan secara luring/daring. Penilaian dilakukan melalui keaktifan dalam perkuliahan, tugas terstruktur, UTS dan UAS.
Referensi :
Dengler, Stefanie, dkk. 2017. Netzwerk Kursbuch B2. Stuttgart: Ernst Klett.
Dengler, Stefanie, dkk. 2017. Netzwerk Arbeitsbuch B2. Stuttgart: Ernst Klett.
Schreiben IV
Nama Mata Kuliah/Bobot : Schreiben IV / 3 SKS Matakuliah Prasyarat : Schreiben III
Dosen Pengampu : Dra. Rr. Dyah Woroharsi P., M.Pd.
Lutfi Saksono, S.Pd., M.Pd.
Dra. Wisma Kurniawati, M.Pd.
Ajeng Dianing Kartika, S.S., M.Hum.
Capaian Pembelajaran Matakuliah:
· Mampu memanfaatkan sumber belajar dan media pembelajaran berbantuan TIK untuk menelusuri data, mengumpulkan informasi, dan penyelesaian masalah untuk mendukung pelaksanaan pembelajaran Schreiben IV.
· Mampu menguasai beragam tema materi Schreiben IV dan mampu mengaplikasikannya dalam keterampilan berbahasa dengan menggunakan model pembelajaran Lecturing, Small group Discussion, Problem Based Learning.
· Mampu mengambil keputusan berdasarkan analisis informasi dan data yang berkait dengan isi materi dalam perkuliahan Schreiben IV untuk merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi kegiatan pembelajaran Schreiben IV.
· Mampu mengaplikasikan dan memanfaatkan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Schreiben IV dalam menyelesaikan masalah serta mampu beradaptasi terhadap situasi yang dihadapi.
· Memiliki kecerdasan dan sikap-sikap beriman, mandiri, jujur, peduli, tangguh, dan bertanggung jawab dalam menyelesaikan tugas-tugas perkuliahan Schreiben IV sesuai dengan prinsip-prinsip keterampilan berbahasa.
Deskripsi Matakuliah :
Mata kuliah ini memberikan pembekalan tentang keterampilan berbahasa Jerman dalam aspek menulis dengan Niveaustufe B2.1 secara reseptif pada tataran komunikasi lisan bertema kehidupan sehari-hari dengan ditunjang gramatika, kosakata dan Redemittel, sehingga mahasiswa mampu mengaplikasikannya dalam kehidupan sehari-hari dan dapat menumbuhkan sikap menghargai budaya sendiri dan sikap empati terhadap budaya asing yang pada akhirnya mahasiswa memiliki kompetensi humanis. Perkuliahan diselenggarakan secara luring/daring. Penilaian dilakukan melalui keaktifan dalam perkuliahan, tugas terstruktur, UTS dan UAS.
Referensi :
Dengler, Stefanie, dkk. 2017. Netzwerk Kursbuch B2. Stuttgart: Ernst Klett.
Dengler, Stefanie, dkk. 2017. Netzwerk Arbeitsbuch B2. Stuttgart: Ernst Klett.
Arbeit am Text
Nama Mata Kuliah/Bobot : Arbeit am Text / 2 SKS MatakuliahPrasyarat :
Dosen Pengampu : Dra. Rr. Dyah Worharsi P., M.Pd.
Ajeng Dianing Kartika, S.S., M.Hum. Yunanfathur Rahman, S.S., M.A.
Capaian Pembelajaran Matakuliah:
· Mampu memanfaatkan sumber belajar dan media pembelajaran berbantuan TIK untuk menelusuri data, mengumpulkan informasi, dan penyelesaian masalah untuk mendukung pelaksanaan pembelajaran Arbeit am Text.
· Mampu menguasai beragam tema materi Arbeit am Text dan mampu mengaplikasikannya dalam keterampilan berbahasa dengan menggunakan model pembelajaran Lecturing, Small group Discussion, Problem Based Learning.
· Mampu mengambil keputusan berdasarkan analisis informasi dan data yang berkait dengan isi materi dalam perkuliahan Arbeit am Text untuk merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi kegiatan pembelajaran Arbeit am Text.
· Mampu mengaplikasikan dan memanfaatkan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Arbeit am Text dalam menyelesaikan masalah serta mampu beradaptasi terhadap situasi yang dihadapi.
· Memiliki kecerdasan dan sikap-sikap beriman, mandiri, jujur, peduli, tangguh, dan bertanggung jawab dalam menyelesaikan tugas-tugas perkuliahan Arbeit am Text sesuai dengan prinsip-prinsip keterampilan berbahasa.
Deskripsi Matakuliah :
Mata kuliah ini membekali keterampilan berbahasa mahasiswa dalam rangka menganalisis berbagai teks berbahasa Jerman melalui pemahaman secara integral mengenai konsep teks, bentuk dan ciri teks, kohesi, koherensi, pengembangan ide pokok, struktur bangun teks, paraphrase sekaligus melibatkan gramatika dan kosa kata bahasa Jerman, sehingga mahasiswa mampu mengaplikasikannya dalam kehidupan sehari-hari dan dapat menumbuhkan sikap menghargai budaya sendiri dan sikap empati terhadap budaya asing yang pada akhirnya mahasiswa memiliki kompetensi humanis. Perkuliahan diselenggarakan secara luring/daring. Penilaian dilakukan melalui keaktifan dalam perkuliahan, tugas terstruktur, UTS dan UAS.
Referensi :
Perlmann-Balme, Michaela. 2014. Sicher! Kursbuch B2. München: Hueber.
Schmitt, Richard dkk. 1978. Aktuelle Texte 2. Stuttgart: Klett
Seeger, Harald dan Zuleeg, Hans. 1977. Aktuelle Texte 1. Stuttgart: Klett
Kreatives Schreiben
Nama Mata Kuliah/Bobot : Kreatives Schreiben / …. SKS MatakuliahPrasyarat :
Dosen Pengampu : Dra. Rr. Dyah Woroharsi P., M.Pd.
Ajeng Dianing Kartika, S.S., M.Hum.
Capaian Pembelajaran Matakuliah:
· Mampu memanfaatkan sumber belajar dan media pembelajaran berbantuan TIK untuk menelusuri data, mengumpulkan informasi, dan penyelesaian masalah untuk mendukung pelaksanaan pembelajaran Kreatives Schreiben.
· Mampu menguasai beragam tema materi Kreatives Schreiben dan mampu mengaplikasikannya dalam keterampilan berbahasa dengan menggunakan model pembelajaran Lecturing, Small group Discussion, Problem Based Learning.
· Mampu mengambil keputusan berdasarkan analisis informasi dan data yang berkait dengan isi materi dalam perkuliahan Kreatives Schreiben untuk merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi kegiatan pembelajaran Kreatives Schreiben.
· Mampu mengaplikasikan dan memanfaatkan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Kreatives Schreiben dalam menyelesaikan masalah serta mampu beradaptasi terhadap situasi yang dihadapi.
· Memiliki kecerdasan dan sikap-sikap beriman, mandiri, jujur, peduli, tangguh, dan bertanggung jawab dalam menyelesaikan tugas-tugas perkuliahan Kreatives Schreiben sesuai dengan prinsip-prinsip keterampilan berbahasa.
Deskripsi Matakuliah :
Mata kuliah ini memberikan kemampuan, pengetahuan dan keterampilan membuat tulisan dalam bahasa Jerman secara inspiratif dan kreatif berdasarkan karya-karya sastra Jerman. Kegiatan perkuliahan meliputi teori sebanyak 30% dan kegiatan praktek sebanyak 70%. Penilaian mata kuliah ini meliputi: keaktifan dalam perkuliahan, tugas terstruktur, UTS dan UAS.
Referensi :
Kuhn, Christina, dkk. 2010. Studio d. Die Mittelstufe. Kurs- und Übungsbuch. Berlin: Cornelsen.
Berbagai karya sastra Jerman
Internet
Deutsch für Fortgeschrittene
Nama Mata Kuliah/Bobot : Deutsch für Fortgeschrittene / 4 SKS MatakuliahPrasyarat :
Dosen Pengampu : Dra. Rr. Dyah Woroharsi P., M.Pd.
Dra. Wisma Kurniawati, M.Pd.
Dr. phil. Agus Ridwan, S.Pd., M.Hum. Yunanfathur Rahman, S.S., M.A.
Lutfi Saksono, S.Pd., M.Pd.
Ajeng Dianing Kartika, S.S., M.Hum.
Capaian Pembelajaran Matakuliah:
· Mampu memanfaatkan sumber belajar dan media pembelajaran berbantuan TIK untuk menelusuri data, mengumpulkan informasi, dan penyelesaian masalah untuk mendukung pelaksanaan pembelajaran Deutsch fürFortgeschrittene.
· Mampu menguasai beragam tema materi Deutsch für Fortgeschrittene dan mampu mengaplikasikannya dalam keterampilan berbahasa dengan menggunakan model pembelajaran Lecturing, Small group Discussion, Problem Based Learning, Role Play.
· Mampu mengambil keputusan berdasarkan analisis informasi dan data yang berkait dengan isi materi dalam perkuliahan Deutsch für Fortgeschrittene untuk merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi kegiatan pembelajaran Deutsch für Fortgeschrittene
· Mampu mengaplikasikan dan memanfaatkan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Deutsch für Fortgeschrittene dalam menyelesaikan masalah serta mampu beradaptasi terhadap situasi yang dihadapi.
· Memiliki kecerdasan dan sikap-sikap beriman, mandiri, jujur, peduli, tangguh, dan bertanggung jawab dalam menyelesaikan tugas-tugas perkuliahan Deutsch für Fortgeschrittene sesuai dengan prinsip-prinsip keterampilanberbahasa.
Deskripsi Matakuliah :
Mata kuliah ini membekali keterampilan berbahasa Jerman mahasiswa dalam aspek menyimak, berbicara, membaca dan menulis dengan Niveaustufe B2.1 secara reseptif dan produktif pada tataran komunikasi lisan dan tulis bertema kehidupan sehari-hari: Erlebt, Faszination, Vertrautes, Erwischt, Eintauchen, Gewinnen, Verrückt, Risiko yang ditunjang dengan gramatika, kosakata dan Redemittel yang sesuai. Perkuliahan dilaksanakan secara tatap muka (catatan: termasuk daring). Penilaian dilakukan melalui keaktifan dalam perkuliahan, tugas terstruktur, UTS dan UAS.
Referensi :
Dallapiazza, Rosa-Maria, dkk. 2008. Ziel B2/1. Kursbuch. Ismaning: Hueber Verlag.
Dallapiazza, Rosa-Maria, dkk. 2008. Ziel B2/1. Arbeitsbuch. Ismaning: Hueber Verlag.
Internet
Morphologie und Syntax
Nama Matakuliah/Bobot : Morphologie und Syntax
Matakuliah Prasyarat :
Dosen Pengampu : Agus Ridwan
Capaian Pembelajaran Matakuliah:
· Menguasai konsep dasar morfologi dan sintaksis beserta objek kajiannya dan batasannya
· Mampu menerapkan teori morfologi dan sintaksis dalam teks berbahasa Jerman.
Deskripsi Matakuliah :
Matakuliah ini membahas tentang konsep dasar morfologi dan sintaksis beserta objek kajiannya dan batasannya serta penerapannya dalam teks-teks bahasa Jerman
Referensi :
Dudenredaktion. 2009. Die Grammatik. Mannheim: Dudenverlag
Elke Hentschel/Peter M Vogel. 2014. Deutsche Morphologie. Berlin/New York: Walter de Gruyter.
Joerg Meibauer. 2015. Morphologie. Stuttgart-Weimar: Verlag J.B. Metzler.
Klaus Welke. 2007. Einfuehrung in die Satzanalyse. Berlin/New York: de Gruyter.
Semantik und Pragmatik
Nama Matakuliah/Bobot : Semantik und Pragmatik
Matakuliah Prasyarat :
Dosen Pengampu : Agus Ridwan
Capaian Pembelajaran Matakuliah:
· Menguasai konsep dasar semantik dan pragmatik beserta objek kajiannya dan batasannya
· Mampu menerapkan teori semantik dan pragmatik dalam teks berbahasa Jerman.
Deskripsi Matakuliah :
Matakuliah ini membahas tentang konsep dasar semantik dan pragmatik beserta objek kajiannya dan batasannya serta penerapannya dalam teks-teks bahasa Jerman
Referensi :
Ernst, Peter. 2002. Pragmalinguistik: Grundlagen – Anwendungen – Probleme. Berlin/New York. Walter deGruyter.
Harras, Gisela. 2004. Handlungssprache und Sprechhandlung. Berlin/New York: Walter de Gruyter.
Hindelang, Götz. 2010. Einführung in die Sprechakt-Theorie. Berlin/New York: Walter de Gruyter.
Krifka, Manfred. 2007. Grundkurs Semantik. Berlin: Uni Berlin
Übersetzung
Nama Matakuliah/Bobot : Übersetzung/ 4 SKS Matakuliah Prasyarat :
Dosen Pengampu :
Capaian Pembelajaran Matakuliah:
Menguasai teoi dasar penerjemahan Jerman-Indonesia dan Indonesia-Jerman
Mampu menerjemahkan teks Jerman-Indonesia dan Indonesia-Jerman
Memiliki sikap bertanggung jawab terhadap tugas pembuatan produk terjemahan
Deskripsi Matakuliah :
Uebesetzung membekali mahasiswa dengan kemampuan praktik penerjemahan Jerman- Indonesia dan Indonesia-Jerman. Materi yang akan diajarkan pada perkuliahan ini meliputi : 1) dasar-dasar penerjemahan, 2) teori penerjemahan, 3) proses penerjemahan bebagai jenis teks., 4) strategi penerjemahan, 5) penerjemahan kosakata budaya, dan 6) penerjemahan kosakata bidang khusus. Penilaian untuk mata kuliah ini didasarkan pada penugasan reguler, pekerjaan yang dihasilkan, presentasi dan diskusi, portofolio, UTS dan UAS.
Referensi :
Stolze, Radegundis. 2011. Übersetzungstheorien. Eine Einführung. Tübingen : Narr Francke Attempto Verlag GmbH + Co. KG
Knauer, Gabriele. 1998. Grundkurs Übersetzungswissenschaft. Stuttgart : Ernst Klett Verlag GmbH
Koller, Werner. 2011. Einführung in die Übersetzungswissenschaft. A Francke Verlag Tübingen und Basel.
Dolmetschen
Nama Matakuliah/Bobot : Dolmetschen/ 4 SKS Matakuliah Prasyarat :
Dosen Pengampu :
Capaian Pembelajaran Matakuliah:
· Menguasai teoi dasar penerjemahan lisan Jerman-Indonesia dan Indonesia-Jerman
· Mampu melakukan praktik penerjemahan lisan Jerman-Indonesia dan Indonesia- Jerman
· Memiliki sikap bertanggung jawab terhadap tugas praktik penerjemahan lisan
Deskripsi Matakuliah :
Dolmetschen membekali mahasiswa dengan kemampuan praktik penerjemahan secara lisan Jerman-Indonesia dan Indonesia-Jerman. Materi yang akan diajarkan pada perkuliahan ini meliputi : 1) dasar-dasar interpreter, 2) teori penerjemahan lisan, 3) otomatisasi dalam penerjemahan lisan., 4) strategi penerjemahan lisan, 5) penerjemahan lisan pada berbagai bidang. Penilaian untuk mata kuliah ini didasarkan pada penugasan reguler, pekerjaan yang dihasilkan, presentasi dan diskusi, portofolio, UTS dan UAS.
Referensi :
Stolze, Radegundis. 2011. Übersetzungstheorien. Eine Einführung. Tübingen : Narr Francke Attempto Verlag GmbH + Co. KG
Knauer, Gabriele. 1998. Grundkurs Übersetzungswissenschaft. Stuttgart : Ernst Klett Verlag GmbH
Koller, Werner. 2011. Einführung in die Übersetzungswissenschaft. A Francke Verlag Tübingen und Basel
Pöchhacker, Franz. 2017. Dolmetschen. Tübingen : Stauffenburg Verlag